*
Dengarlah rintihan hati
Senyumku sesuci salji
Setiap kita akan binasa
Hanyalah dia yang esah
Bulan matahari dan dunia
Permainan hidup di maya
Bukan dua tetapi tiga
Janganlah engkau terlega
Oh Tuhan ku
Tidak dua tidak tiga
Engkau lah tetap satu
Oh Tuhan ku
Tetap ada selamanya
Tidak seperti makhluknya
Semua di dunia akan musnah
Tiada yang kekal
Hanyalah dia
Terima kasih oh Tuhan ku
Kau memberiku kekuatan
Kau yang berpeluh
Setiap kita akan binasa
Senyumku sesuci salji
Tidak dua tetapi tiga
Engkau lah tetap satu
Tuhanku tetap ada selamanya
Tidak seperti makhluknya
Semua di dunia akan bisa
Tiada yang kekal hanyalah dia
Terima kasih oh Tuhanku
Kau memberiku kekuatan
Semua di dunia akan bisa
Tuhanku tetap ada selamanya
Tuhanku tetap ada selamanya
Tuhanku tetap ada selamanya
Tuhanku tetap ada selamanya
Terima kasih oh Tuhanku