*
Kenapa glatik mencelok di jendela
Aduh kasian, aduh kasian
Tak bisa terbang sayapnya luka
Aduh kasian, kasian
Mari ku tolong kasih obat
Lekas jadi baik, kembali sehat
Kenapa glatik mencelok di jendela
Aduh kasian, kasian
Mari ku tolong kasih obat
Lekas jadi baik, kembali sehat
Kenapa glatik mencelok di jendela
Aduh kasian, kasian
Baris ke muka, tu dua tiga
Baris ke belakang, tu dua tiga
Puter terus ke kiri, tu dua tiga
Puter lagi ke kanan, tu dua tiga
Tinggal berjalan, tu dua tiga
Balik tempatnya sambil hitung juga
Baris ke muka, tu dua tiga
Puter ke kiri, tu dua tiga
Puter lagi ke kanan, tu dua tiga
Mundur ke tempat tadi, tu dua tiga
Kasih sembah ke kawan dan hitung juga
Menunggang lari cepat, waktu sudah singkat
Kereta api tak muat, jika terlambat
Lekas mencari tempat, duduk dengan semangat
Juka-juka sit-sit kami berangkat
Lihat kawan semua, memperhatikannya
Gunung-gunung dan sawah, bumi yang indah
Harap sekarang sudah, kesenangan ditambah
Juka-juka sit-sit pulang ke rumah
Lenggang-lenggang di atas galangan
Lenggang-lenggang lengan kaki tangan
Ke kiri, ke kanan, awas menjadi basah
Berdiri, berjalan, jangan jatuh
Jangan jatuh di sawah
Loncat-loncat menyebrang solekan
Loncat-loncat di air pancuran
Ke kiri, ke kanan, terus maju
Jangan mundur, berdiri, berjalan
Jangan jatuh di lumpur
Mari ikutlah main di pinggir kali
Main di pasir, main di air
Main bersama-sama anak-anak gembira
Kucing baju dan kain di batu kali
Cuci yang rajin, cuci yang bersih
Cuci baju bersama anak-anak gembira
Jangan jatuh di atas galangan
Lajulah sabar, ombak-ombak di laut
Angin yang besar tak jadi takut
Praulaya di laut
Angin bertiup cepatnya cukup
Praulaya di laut
Lenggang-lenggang lengan kaki tangan
Mana juga lah saya ikut